Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup

Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup sangatlah penting sekali. Air adalah sumber kehidupan bagi setiap makhluk hidup yang ada didunia ini. Baik itu manusia, hewan, tumbuhan sangat membutuhkan air untuk dapat bertahan hidup. Tanpa air makhluk hidup akan mati. Manfaat air ini tidak dapat dipisahkan dari kehidupan makhluk hidup. Manusia merupakan mahkluk hidup yang sangat membutuhkan air. Didalam tubuh manusia terdiri dari kurang lebih 65 % cairan yang terdiri dari air. Manusia mungkin dapat bertahan hidup 4 hari lebih tanpa makan, namun manusia tidak akan dapat bertahan hidup lebih dari 4 hari tanpa minum air. Begitu pula dengan mahkluk hidup lainnya. 

Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup
Manfaat air bagi kehidupan makhluk hidup

Kita sebagai manusia tentu membutuhkan minum air putih minimal 8 gelas sehari. Jika kurang dari itu maka kebutuhan cairan dalam tubuh akan berkurang. Jadi minumlah air putih secara rutin 8 gelas sehari, karena jelas sekali bahwa Manfaat Air Putih untuk kesehatan sangatlah penting.

Begitu besarnya Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup menjadikan air sebagai salah satu keajaiban dan anugrah dari Allah SWT yang patut kita syukuri. Jadi sebagai mahkluk yang baik, tentu kita harus selalu menjaga lingkungan hidup tetap bersih dan terawat, sehingga kebutuhan air akan dapat dimanfaatkan oleh semua mahkluk hidup untuk selamanya.

Adapun Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup


1. Sebagai sumber kehidupan

Kita ketahui bahwa makhluk hidup tidak dapat hidup tanpa air. Bahkan tanpa air makhluk hidup akan mati. Coba kita bayangkan saja jika kemarau panjang terjadi, apa kira-kira yang akan terjadi? tumbuhan banyak yang kering lalu mati, hewan juga akan kehausan dan mati, begitu juga manusia. Jadi manfaat air ini sangat penting sebagai sumber kehidupan.

2. Sebagai alat pembersih ( mencuci )

Segala sesuatu yang kotor biasanya akan dibersihkan menggunakan air. Coba jika kaki kita terinjak kotoran binatang seperti ( maaf ) taik ayam atau yang lainnya, maka yang kita lakukan adalah sibuk mencari air kan. Coba saja jika tidak ada air, pasti kita akan kebingungan. Mencuci baju juga menggunakan air, jadi intinya semua kehidupan yang berkaitan dengan kebersihan tidak akan lepas dari air. 

3. Sebagai alat untuk menjinakkan api

Jika terjadi kebakaran yang kecil maupun besar, air merupakan solusinya untuk memadamkan api. Dinas pemadam kebakaran selalu menggunakan air sebagai alat pemadam api. Dimana ada kebakaran disitu air dicari-cari untuk menjinakkannya.

Sebenarnya poin nomor satu sudah mewakili semua dari manfaat air ini. Yaitu air bermanfaat sebagai sumber kehidupan makhluk hidup. Jadi Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup sangatlah penting sekali. Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda semua.

Related Posts :

0 Response to "Manfaat Air Bagi Kehidupan Makhluk Hidup"

Post a Comment